Tips Memilih Tempat Magang untuk Menunjang Karir
UNPKediri.Info – Magang adalah pengalaman kerja praktis yang dilakukan oleh mahasiswa selama masa kuliah. Mahasiswa mengaplikasikan pengetahuan teoritis yang mereka pelajari ke dalam lingkungan kerja nyata. Magang berlangsung selama beberapa bulan atau 1 semester penuh. Magang dapat dilakukan di perusahaan, organisasi non-profit, atau lembaga lainnya yang relevan dengan jurusan. Mahasiswa tidak boleh menganggap enteng magang. Kegiatan magang akan menjadi gambaran besar dunia kerja dan bisa membentuk kariermu ke depannya (Napitupulu, 2022). Beberapa poin penting terkait dengan magang saat kuliah, sebagai ...